Wednesday, February 26, 2014

Cara Menghilangkan Redirect Blog

Planet Software - Redirect adalah link ilegal yang dapat mengalihkan blog kita ke situs lain. Saya pernah mengalaminya dan ini benar-benar membuat saya kesal dan hampir putus asa. Pada awalnya saya mengira ini adalah sebuah virus yang menyerang PC saya. Tapi setelah saya coba buka di perangkat android saya hasilnya tetap sama. Kemuadian saya coba cari informasi di berbagai sumber dan saya dapat info untuk menghapus template blog saya dan menggantinya dengan yang baru. Tapi apa hasilnya??? Hasilnya tetap saja sama. Padahal saya sempat menghapus postingan gara-gara ini.  Dan ini benar-benar membuat saya kesal. Perlu kalian ketahui saya blog saya dialihkan ke helperblogger.com 

Redirect blog Blogger disebabkan oleh penggunaan widget/gadget yg mengandung javascript yg memberi perintah untuk mengarah ke salah satu situs yang gak jelas. Perintah itu tentunya disebabkan oleh dua kemungkinan:
1. Pemilik blog yg memasukkan widget external tertentu ke dalam blog.
2. Ada pihak lain yg secara sengaja mengubah isi blog melalui hacking/hijacking. (Semoga yg terjadi tidak demikian).

biasanya script ini sering di susupkan pada widget follower dan juga yang paling banyak terjadi pada widget pihak ketiga seperti widget statistik (visitor trafict,online user,dll.) Cara menghilangkannya adalah dengan cara mengapus widget-widegt tersebut.
Apabila widget tersebut sudah di hapus dan masih mengalami redirect mau tak mau anda harus menghapus seluruh widget pada blog anda,lalu anda masukan kembali widget tersebut satu-persatu.
sekian dulu dari saya tentang cara mengatasi blog redirect oleh malware,semoga bermanfaat. 

3 comments:

TINJAKSTAR said...

dicoba dulu ya sob...

tio said...

Pesan yang di tampilkan pada alat webmaster Contohnya Seperti ini :
(Saat menguji sampel URL dari Peta Situs Anda, kami menemukan bahwa beberapa URL mengalihkan pengunjung ke lokasi lain. Kami menyarankan agar Anda mengisi Peta Situs Anda dengan URL yang menunjuk ke tujuan akhir (target yang dialihkan) daripada mengalihkannya ke URL lain. )

pertanyaanya : apakah itu di sebabkan salah satu url postingan ter redirect ke url lain ?

syaikal said...

bermanfaat,berhasil gan!!

Post a Comment

Aturan Berkomentar :
- Gunakanlah bahasa Indonesia yang baku
- Berkomentarlah yang sopan
- Berkomentarlah yang relevan seputar postingan di atas
- Dilarang menggunakan kata kasar
- Dilarang spam/porno/politik/sara
- Komentar seperti nice post dan thanks info akan langsung saya hapus.

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Copyright © 2012. Planet Software - All Rights Reserved B-Seo Versi 4 by Blog Bamz