Thursday, March 13, 2014

Cara mengganti Icon Blog

Cara mengganti Icon Blog
Planet Software - Hai sahabat planet software, sudah lama ya saya tidak bagi-bagi tutorial. Nah, pada kali ini saya mau bagi ilmu tentang bagaimana cara mengganti icon favicon blog. Merubah icon merupakan suatu hal yang wajib bagi blogger, dengan icon blog kita akan mempunyai ciri khas dimata pengunjung. Yah, tak usah berlama-lama lagi, berikut langsung tutorialnya :

  1. Login ke blogger
  2. Pilih Template => Edit HTML
  3. Kemudian cari kode </head> (biar cepat pakai Ctrl+F)
  4. Lalu tempatkan kode berikut sebelum kode </head>
<link href='URL GAMBAR' rel='icon' type='image/x-icon'/>
 
     5. Ganti URL Gambar  dengan url gambar yang akan kamu pakai.
     6. Simpan Template. Enjoy

Mudah kan??? Selamat mencoba dan semoga bermanfaat bagi sahabat planet software.

Tetap kunjungi http://planet-software.blogsot.com atau temukan kami di Facebook http://www.facebook.com/fpplanetsoftware atau bisa langsung follow planet software

Free download, fast download, simple download software and game for PC & Android

1 comments:

Unknown said...

itu favicon ya gan ?
makasih sudah disharing .

Post a Comment

Aturan Berkomentar :
- Gunakanlah bahasa Indonesia yang baku
- Berkomentarlah yang sopan
- Berkomentarlah yang relevan seputar postingan di atas
- Dilarang menggunakan kata kasar
- Dilarang spam/porno/politik/sara
- Komentar seperti nice post dan thanks info akan langsung saya hapus.

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Copyright © 2012. Planet Software - All Rights Reserved B-Seo Versi 4 by Blog Bamz